Sunday 30 June 2013

Proteksi Koneksi Internet Dengan Hotspot Shield


Hotspot Shield adalah software yang digunakan untuk melindungi koneksi internet dari orang lain dengan meng-engkripsi trafik internet dari hacker yang berada 1 koneksi/modem dengan kamu. Simak selengkapnya!

Samsung OLED TV. Generasi Baru TV Layar Lengkung


Setelah LG berhasil membuat OLED TV, giliran Samsung sekarang yang membuat TV dengan layar melengkung! Perbedaan harga keduanya pun hanya Rp 6,5 juta (LG Rp 129,5 juta dan Samsung Rp 136 juta). Apa keungguan TV Next-Gen ini? Simak selengkapnya!

Internet Explorer 11 Telah Hadir


Web browser milik microsoft ini telah meluncurkan serinya yang ke 11. Seperti IE 10 sebelumnya, IE 11 lebih memusatkan ke gadget layar sentuh. Namun, apa perbedaannya? Simak selengkapnya!

PayPal Galactic. Untuk Wisata Luar Angkasa


Pengen ke luar angkasa? Sekarang pergi ke luar angkasa tidak harus jadi astronot dulu. Proyek wisata luar angkasa sekarang sudah berjalan. Virgin Galactic, sebuah anak perusahaan dari Richard Branson yang mempelopori itu semua. Bahkan di Rusia sudah ada yang membuat hotel di luar angkasa. Tentunya itu semua membutuhkan biaya yang besar. Nah, celah inilah yang dilirik PayPal.

Saturday 29 June 2013

Jam Tangan Pintar Telah Dirilis Oleh Foxconn


Sebuah pabrik IT asal Taiwan bernawa Foxconn telah memproduksi jam tangan pintar yang bisa terhubung dengan iPhone. Simak selengkapnya!

Friday 28 June 2013

Logitech Back to Shcool Bagi-Bagi Hadiah Gratis




Mau Ultrathin Keyboard mini dan iPad mini? Logitech Wireless "Back to School" Promo bagi-bagi hadiah senilai 100 juta rupiah.

Beli produk wireless Logitech dan menangkan kesempatan untuk mendapatkan 1 unit Ultrathin Keyboard mini + iPad mini, 30 unit Mini Boombox, 30 unit Wireless Headset H600, 30 unit T400 Zone Touch Mouse, 30 unit Wireless Gamepad F710, atau 30 unit Wireless Touch Keyboard K400r.

Caranya mudah:
1. Beli produk wireless Logitech tipe apapun di toko yang berpartisipasi promo ini (Mouse/Keyboard/Combo/Presenter/Tracball/Gaming/Headset/Speaker)
2. Isi data lengkap pada kupon yang tersedia
3. Dapatkan stempel/cap dari toko berpartisipasi
4. Gunting barcode kemasan produk
5. Masukkan kupon + barcode di kotak promo yang tersedia

Kunjungi segera toko terdekat di Jakarta, Bandung, Semarang, Yogyakarta, Surabaya segera. Periode Promo 15 Mei - 15 Juli 2013

Thursday 27 June 2013

Dragon Nest : Rise of the Black Dragon Akan Dirilis Juni 2014


Suka game online Dragon Nest? Nah ada kabar baru nih! Dragon Nest akan dibuat film 3D berdasarkan game nya!

Lokasi Hotspot Indosat Super WiFi Surabaya


Pernah pesan paket internet dari Indosat? Setelah Kamu pesan, Kamu akan dikirimi SMS bahwa Kamu dapat gratis internet di lokasi hotspot Indosat Super WiFi. Pertanyaannya dimana lokasi tersebut? Sekarang Hendrawan Desktop akan membahasnya khusus untuk daerah Surabaya saja.

Wednesday 26 June 2013

Firefox 22 Telah Hadir


Siapa yang tak tahu Mozilla Firefox. Web browser ini sekarang merilis Firfox 22 untuk PC. Apa kelebihannya? Simak selengkapnya!

Pekerja IT Dengan Gaji Tertinggi dan Terendah di Amerika


Berawal dari rincian pekarja IT oleh perusahaan IT Amerika Serikat, Mondo. Dari rincian tersebut, diperoleh daftar gaji-gaji pekerja IT di Amerika. Mulai dari yang tertinggi hingga terendah. Berikut adalah daftar jabatan dengan gaji tertinggi dan terendah.

Monday 17 June 2013

Ayo Bergaya Dengan Google Glass!


Ini baru keren! Kacamata pintar buatan Google ini sudah menyedot perhatian banyak orang. Bagaimana tidak, kacamata tanpa kaca ini sudah memperoleh penghargaan "The Best Inventions of the Year" oleh majalah Forbes.

Microsoft Office Tersedia Untuk iPhone


Akhirnya iOS7 datang juga! Di iPhone terbaru, akan ada aplikasi baru yaitu microsoft office. Selain iPhone, iPod Touch juga tersedia aplkasi ini. 

Sunday 16 June 2013

Mouse Wireless Iron Man Baru


Sebuah produser hardware asal China telah membuat mouse wireless berbentuk topeng Iron Man. Keren banget kan! Dengan mouse ini dijamin kamu lebih semangat lagi menumpas musuh di game! Haha...

Saturday 15 June 2013

Project Loon : Ide Gila Google Untuk Memaksimalkan Internet


Sekitar 30 balon udara buatan Google diterbangkan ke langit dengan ketinggian 20km untuk memaksimalkan internet. Balon udara itu dsebut Project Loon.

Sunday 2 June 2013

Xbox One Menjadi Saingan PS4


Tidak lama setelah Sony meluncurkan PS4, Microsoft yang tak mau kalah juga meluncurkan Xbox One. 2 Console ini menurut Vice President EA, Rajat Taneja lebih tinggi satu generasi dibandingkan dengan PC. Simak selengkapnya!

4 Software Andalan Dari Allienware


Allienware adalah anak dari perusahaan Dell Inc. yang memusatkan produknya untuk dijadikan laptop atau PC gaming. Spesifikasi tinggi, hardware kelas atas, dan masih banyak lagi. Di setiap produk Allienware yang genuine terdapat 4 software khusus (dalam Allienware Command Center) untuk memaksimalkan performa Allienware. Simak selengkapnya !

Resident Evil Revelations Turut Serta Meramaikan PS3


Resident Evil Revelations adalah game PS3 yang menyedot perhatian banyak gamer. Game yang dibuat oleh Capcom ini menceritakan saat belum dibentuknya Bioterrorism Security Assesment Alliance (BSSA) yang dibentuk pada Resident Evil 5.

Review Gamespot untuk God of War Ascension


Akhirnya Gamespot me-review salah satu game PS3 ini. Tapi review ini berbentuk video. Klik link disini untuk melihatnya. Ada Review, Walktrough, dan Guide. Lihat video ini jika kamu ingin menyelesaikannya!

Saturday 1 June 2013

Star Wars : Knight of the Old Republic Tersedia Untuk iPad


Tanggal 30 Mei 2013 Aspyr Media Inc. Meluncukan Star Wars : Knight of the Old Republic Untuk iPad. Game ini adalah game terbaik dalam serial game Star Wars selama 10 tahun ini (menurut IGN). Dan sekarang, game Xbox tersebut hadir di iPad untuk meramaikan AppStrore. Game ini menjadi pesaing Bio shock yang juga game iPad.

Transfomer 4 : Rise of the Galvatron Akan Tayang Pada Musim Panas 2014


Setelah sukses dengan Dark of the Moon, Michael Bay  selaku sutradara akan melanjutkan serial Transformer yang berjudul Rise of the Galvatron. Film ini dikabarkan tayang pada awal musim panas 2014. Dikabarkan akan ada robot baru dan pemeran Sam Witcwicky diganti. Trailernya pun masih belum keluar. Harus sabar nunggu nih!

Liberty Reserve Ditutup Karena Telibat Pencucian Uang


Setelah dikabarkan Liberty Reserve menjadi dalang pencucian uang di Ameika, Liberty Reserve resmi ditutup seminggu yang lalu gara gara pendiri Liberty Reserve, Arthur Budovsky terlibat kasus pencucian uang.